Pembelajaran Fisika dengan Memanfaatkan Teknologi Guna Meningkatkan Minat Belajar

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Aulia Naila Fauziah
Dwi Sulisworo

Abstract

Teknologi dapat membantu semua kegiatan menjadi mudah. Salah satunya dalam kegiatan belajar mengajar di sekolah. Pengembangan media pembelajaran yang bervariatif berbantuan teknologi dapat meningkatkan minat belajar siswa. Sistem kegiatan pembelajaran bisa dilakukan dengan berbagai cara. Salah satunya belajar menggunakan media pembelajaran. Dalam pembelajaran diperlukan bahan atau media ajar. Mempelajari materi materi fisika, siswa lebih mudah menggunakan praktik. Dengan adanya lab fisika, siswa terbantu karena bisa melaksanakan praktik kapan pun dan di manapun. Platform daring yang bisa diakses kapan saja, dimana saja. Hal ini akan memudahkan seluruh pengguna yang terlibat dalam suatu aktivitas tersebut untuk melaksanakan tugas dan tanggung jawabnyaPengembangan media pembelajaran yang variasi dan inovatif dapat meningkatkan minat belajar siswa. Media pembelajaran yang digunakan pendidik dapat menjadi sumber pengetahuan bagi peserta didik dengan tujuan penggunaan media tersebut oleh pendidik adalah digunakan untuk dapat membangkitkan minat dan prestasi belajar dari peserta didik.

Keywords:

Media pembelajaran, Teknologi, Minat Belajar

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

Author Biographies

Aulia Naila Fauziah, Universitas Ahmad Dahlan

Aulia Naila Fauziah yang lahir di Banyuwangi 17 Oktober 2001, saat ini sedang menempuh pendidikan sarjana Pendidikan Fisika di Universitas Ahmad Dahlan Yogyakart. Selain itu juga aktif pada organisasi Himpunan Mahasiswa Pendidikan Fisika dan aktif mengikuti kepanitiaan kegiatan di universitas. Pada tahun 2021 pernah mengajar di SD Muhammadiyah 11 Kradenan Banyuwangi dalam Program Kampus Mengajar yang diselenggarakan oleh Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi. (email: aulianailaaaaa@gmail.com).

Dwi Sulisworo, Universitas Ahmad Dahlan

Dwi Sulisworo adalah dosen di Program Studi Pendidikan Fisika, Universitas Ahmad Dahlan, Yogyakarta. Beliau memiliki minat riset pada pengembangan strategi pembelajaran dengan memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi. Banyak hasil publikasi yang sudah terbit di berbagai jurnal. (email: dwi.sulisworo@uad.ac.id).

How to Cite
Fauziah, A. N., & Sulisworo, D. (2022). Pembelajaran Fisika dengan Memanfaatkan Teknologi Guna Meningkatkan Minat Belajar. Jurnal Genesis Indonesia, 1(02), 79–86. https://doi.org/10.56741/jgi.v1i02.93

Plaudit

References

  1. N. Nurkholis, “Pendidikan Dalam Upaya Memajukan Teknologi,” Jurnal Kependidikan, vol. 1, no. 1, 1970, doi: 10.24090/jk.v1i1.530.
  2. Juhji, “Peran Urgen Guru Dalam Pendidikan,” Studia Didaktika, vol. 10, no. 1, 2016.
  3. H. Hartono, F. Ramadian, and ..., “Persepsi Siswa Sma Terhadap Pelajaran Ipa (Kimia, Fisika Dan Biologi) Di Masa Pandemi Covid-19,” Prosiding Seminar Nasional Pendidikan IPA Tahun 2021, vol. 1, no. 1, 2021.
  4. I. Y. Okyranida, F. Widiyatun, and D. A. S. Asih, “Perancangan Aplikasi Kalkulator Fisika Pada Materi Gaya Newton,” Jurnal Inovasi Penelitian, vol. 1, no. 8, 2021.
  5. E. Widianto, “Pemanfaatan Media Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi,” Journal of Education and Teaching, vol. 2, no. 2, 2021, doi: 10.24014/jete.v2i2.11707.
  6. A. K. Ahmadi, “Pengembangan Adobe Animate CC Sebagai Media Pembelajaran Geografi Untuk Meningkatkan Media Hasil Belajar Siswa Kelas XI IPS 1 MAN 1 Lamongan,” Skripsi, 2018.
  7. F. A. Zahwa and I. Syafi’i, “Pemilihan Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi,” Equilibrium: Jurnal Penelitian Pendidikan dan Ekonomi, vol. 19, no. 01, 2022, doi: 10.25134/equi.v19i01.3963.
  8. A. Aslindah and L. Suryani, “Pembuatan Media Pembelajaran PAUD Berbasis Bahan Alam Di TK Alifia Samarinda,” Jurnal Pengabdian Ahmad Yani, vol. 1, no. 1, 2021, doi: 10.53620/pay.v1i1.14.
  9. N. W. Eka Putri, “Bondres Dangdang Ketekung Sebagai Media Komunikasi Pendidikan,” Widya Duta: Jurnal Ilmiah Ilmu Agama dan Ilmu Sosial Budaya, vol. 16, no. 1, 2021, doi: 10.25078/wd.v16i1.2355.
  10. Novelensia, S. Bektiarso, and M. Maryani, “Penerapan Pembelajaran Kooperatif Tipe Numbered Heads Together (Nht) Disertai Metode Eksperimen Dalam Pembelajaran Fisika Di Sma,” Jurnal Pembelajaran Fisika, vol. 3, no. 3, 2021.
  11. N. A. Shofia and E. L. F. Ahsani, “Pengaruh penguasaan it guru terhadap kualitas pembelajaran dimasa pandemi,” FORUM PAEDAGOGIK, vol. 12, no. 2, 2021, doi: 10.24952/paedagogik.v12i2.3901.
  12. T. Tafonao, “Peranan Media Pembelajaran Dalam Meningkatkan Minat Belajar Mahasiswa,” Jurnal Komunikasi Pendidikan, vol. 2, no. 2, 2018, doi: 10.32585/jkp.v2i2.113.
  13. M. Aspi and Syahrani, “Profesional guru dalam menghadapi tantangan perkembangan teknologi pendidikan,” ADIBA: Journal Of Education, vol. 2, no. 1, 2022.
  14. A. D. Lesmono, F. S, and S. Wahyuni, “Pengembangan Petunjuk Praktikum Fisika Berbasis Laboratorium Virtual (Virtual Laboratory) Pada Pembelajaran Fisika di SMP/MTs,” Jurnal Pembelajaran Fisika, vol. 1, no. 3, 2012.
  15. Y. Murnilasari, O. A. Widyasari, and R. Oktaviani, “Seminar Nasional PGMI 2021 Efektivitas Pengembangan Metode Eksperimen berbasis Laboratorium Virtual PhET dalam Pembelajaran IPA Materi Rangkaian Listrik pada Masa Pandemi kehidupan manusia , yang mampu mempersiapkan warga,” pp. 428–445, 2021.
  16. H. Hanifah, “Perancangan Sistem Informasi Log-Book Karyawan Lab Fakultas Ilmu Komputer (FIK) Berbasis Website di UPN Veteran Jakarta,” Seminar Nasional Mahasiswa Ilmu Komputer dan Aplikasinya (SENAMIKA) Jakarta-Indonesia, no. September, 2021.
  17. N. Rohmah, “Media Pembelajaran Masa Kini: Aplikasi Pembuatan Dan Kegunaannya,” Awwaliyah: Jurnal PGMI, vol. 4, no. 2, 2021.
  18. R. Haryadi, H. Nuraini, and A. Kansaa, “Pengaruh Media Pembelajaran E-Learning Terhadap Hasil Belajar Siswa,” AtTàlim : Jurnal Pendidikan, vol. 7, no. 1, 2021.
  19. A. M. Wijaya, “Media Pembelajaran Digital Sebagai Sarana Belajar Mandiri Di Masa Pandemi Dalam Mata Pelajaran Sejarah,” Jurnal Sandhyakala, vol. 2, no. 2, 2021.
  20. Z. A. Basa and H. Hudaidah, “Perkembangan Pembelajaran Daring terhadap Minat Belajar Matematika Siswa SMP pada Masa Pandemi COVID-19,” Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, vol. 3, no. 3, pp. 943–950, 2021, doi: 10.31004/edukatif.v3i3.461.